Sekarang ini, BATIK menjadi trend baru bagi masyarakat Indonesia. Setiap hari Jumat, perkantoran banyak yang menetapkan busana Batik sebagai pakaian resmi. Ini, menjadikan bisnis batik hidup kembali.
Salah satu daerah yang menjadi pusat batik di Cirebon adalah di Trusmi, Plered. Lokasinya yang mudah di cari yaitu depan pasar Plered, semakin menjadikan Trusmi menjadi pilihan wisata kuliner. Coba anda datang pada hari Sabtu/Minggu. Mencari parkir kendaraan aakan sangat susah karena jalananny yg memang sempit.
Sepanjang jalan ini, berderet-deret adalah toko Batik. Silahkan datang, lihat dan bandingkan serta sesuaikan dengan budget saja. Pastikan belanja batik di Trusmi ini sebgai oleh-oleh Cirebon
Tidak ada komentar:
Posting Komentar