"Jadi terbesar di produksi sawit, terbesar dalam produksi biodiesel, dan terbesar juga penggunaan biodiesel dalam negeri,"
Dengan tingginya angka penggunaan biodiesel dalam negeri, kebutuhan impor solar pun terus menyusut setiap tahunnya. Bahkan, Dadan menyebutkan, Pertamina sudah tidak lagi melakukan impor solar.
"Tidak terjadi impor minyak solar yang dilakukan Pertamina. Malah Pertamina produksi sendiri untuk keperluan dalam negeri,"
#IndonesiaHebat #IndonesiaMaju #Pertamina #Jokowi #Biodiesel #Sawit #Inovasi #Mandiri #Merdeka
Tidak ada komentar:
Posting Komentar